Tuesday, March 5, 2019

DHCP di Switch Layer

Assalamualaikum wr.wb.

Kembali lagi dengan saya Muhamad Safi'i. Pada kesempatan kali ini saya akan melanjutkan kegiatan sharing saya yang sudah menjadi rutinan setiap hari nya.

Oke, pada kesempatan kali ini saya akan melanjutkan sharing saya yaitu tentang DHCP di layer 3 menggunakan switch layer 3. Untuk setting DHCP pasti nya sudah banyak yang bisa menggunakan router. Nah, kalau mengguanakan switch apa bisa? Switch ternyata juga bisa di setting DHCP, akan tetapi menggunakan switch layer 3. Jadi, switch layer 3 memiliki fungsi lebih seperti router. Kali ini saya akan setting dengan vlan juga, jadi setiap vlan 10 dan 20 ini akan mempunyai IP secara otomatis yang sudah di setting di switchnya.

NB : Anda harus buat vlan terlebih dahulu dan masukkan inteface nya ke vlan yang sudah di buat.
  1. Pertama buat topologi sederhana. Seperti di bawah ini.
  2. Setting DHCP pada switch nya. Settingannya sama seperti di router.
  3. Beri batas IP yang nanti nya bisa di gunakan oleh host.
  4. Setelah itu, setiap host bisa merequest IP DHCP yang sudah dibuat di switch.
  5. Untuk mengecek IP DHCP di router dan siapa saja yang menggunakan IP tersebut.
Switch layer 3 ini ternyata bisa juga di buat seperti router yang bisa di setting DHCP server yang biasa nya kita ketahui di setting di router.

Refrensi

eBook Cisco/CCNA buat ngajar.pdf

Manfaat

Dengan ini bisa kita juga tidak  perlu menggunakan router atau lainnya. Bisa juga menggunakan switch layer 3, tidak hanya router saja yang bisa mendistribusikan IP ke client nya.

Demikian yang bisa saya sharingkan kepada anda semua nya. Mohon maaf apabila ada kesalahan dalam kata- kata yang menyinggung dan konfigurasi yang tidak bisa di pahami. Bisa anda beri saya masukkan degan saran, kritik, dan komentar di artikel saya atau secara private dengan saya. Semoga apa yang saya sharingkan ini bisa bermanfaat dan berguna bagi anda semua nya. Terima kasih.


Wassalamualaikum wr.wb.




0 coment�rios:

Post a Comment