Kembali lagi dengan saya Muhamad Safi'i. Pada kesempatan kali ini saya akan sharing kepada anda semua nya. Bagaimana kabarnya semua nya ? Semoga saja semua nya baik - baik saja dan selalu di beri kemudahan dalam hal apa pun.
Kali ini saya akan sharing kepada anda semua nya. Namun yang akan sharingkan kepada anda semua nya tidak bertentangan dengan teknis. Dalam sebuah pekerjaan atau organisasi yang ingin mencapai sebuah tujuan yang jelas yang maksimal maka harus melalui beberapa tahap dan harus memiliki sebuah patokan dimana untuk mencapai sebuah maksimal itu harus melalui POAC ( Planning Organizing Actuating Controlling ).
Planning merupakan sebuah perencanaan awal sebelum melakuakn perencanaan suatu pekerjaan dan sebuah rencana awal apa yang akan di lakukan sebelum mengerjakan pekerjaan, semisal anda memiliki pekerjaan yang sangat besar. Nah, unutuk menyelesaikan pekerjaan itu harus ada planning atau perencanaan ke depan. Dalam sebuah perencanaa harus lah ada pertimbangan yakni specific, measurable, achievable, realistic, dan time. Yang mana specific adalah perencanaan yang harus jelas, rincin, dan detail.
Measurable merupakam program kerja yang dapat di ukur tingkat keberhasilannya, apa kah kita bisa mencapai nya atau tidak bisa. Achievable adalah dapat di capai, bukan angan - angan. Realistic adalah menyesuaikan dengan sumber daya yang ada, seperti sumber daya manusia atau pun lainnya. Time adalah waktu yang jelas, kita memulai pekerjaan dengan waktu yang tepat dan selesai dengan waktu yang tepat.
Organizing adalah pengkordinasian antara kebutuhan sumber daya manusia atau sumber daya yang lainnya, untuk bisa menjalankan sebauh proyek yang mengerjakan suatu kerjaan tersebut dan bisa menyelesaikan. Yang mana ketika melakukan pekerjaan itu harus lah ada koordinasi yang baik yang di kordinasi oleh ketua kordinasi dalam setiap tugas - tugas nya. Bisa membagi sebuah pekerjaan kepada orang lain yang bisa di sesuaikan dengan kekuatan fisik dan pikiran. Semisal ada seorang orang yang berbadan besar dan mempunyai kekuatan yang sangat baik untuk mengerjakan sebuah pekerjaan yang berbaur dengan fisik, sedangkan ada seorang yang sangat kecil badannya namun bisa di andal kan dalam pemikirannya untuk mengerjakan sutau pekerjaan.
Actuating adalah keakuratan dalam mengerjakan sebuah proyek yang dengan baik, yang mana hasil dan tidak berhasil nya itu tergantung dari sebuah perencanaan yang bisa di ikuti dengan baik dan seusuai dengan perencanaannya maka akan bagus hasil nya. Sesuai dengan visi dan misi yang telah di buat.
Controlling adalah sebuah pengecekan atau pengontrolan yang dilakukan dengan tujuan agar suatu pekerjaan itu bisa selesai dengan maskimal dan bisa akurat sesuai dengan targetan yang sudah di tentukan sejak awal.
Refrensi
https://medium.com/@TERRAITB/poac-planning-organizing-actuating-and-controlling-manajemen-organisasi-ea982e20529
Manfaat
Dengan ini kita bisa mencapai hasil yang maksimal apa bila pekerjaan itu di mulai dari tahap - tahap yang harus di kerjakan agar maksimal hasil nya. Yang mana pada tujuannya POAC adalah suatu tahapan agar bisa menyelesaikan tugas dengan maksimal.
Demikian yang bisa saya sharingkan kepada anda semua nya. Mohon maaf apabila ada kesalahan dalam kata - kata yang menyinggung di hati atau ada pengertian yang tidak bisa begitu di pahami atau kurang tepat. Bisa anda beri saya masukkan saran, kritik, dan komentar di artikel saya atau secara pribadi. Terima kasih.
Wassalamualaikum wr.wb.
0 coment�rios:
Post a Comment